Sabtu, 05 Januari 2013

MERAWAT PENIS BENGKOK

Perawatan penyakit Peyronie dan penis bengkok

Diperkirakan bahwa 1% - 3% laki-laki menderita karena penis bengkok (menurut studi ilmiah Mayo Clinic). Di USA, ada 1,4 juta laki-laki menderita karena penyakit Peyronie.
penyakit peyronie Penis bengkok atau melengkung bisa sangat bermasalah dan bisa menghalangi seseorang memiliki kehidupan seksual yang sehat. Penyebab paling umum penis bengkok adalah penyakit Peyronie.
Peyronie adalah penyakit degeneratif, jika tidak ditangani akan terus memburuk. Akibat yang paling umum dari penyakit ini adalah meningkatnya lekukan penis, kadang-kadang hingga membuat hubungan seksual menyakitkan atau tidak mungkin dilakukan.
Secara konvensional, satu-satunya perawatan penyakit Peyronie adalah operasi invasif. Permasalahan operasi perbaikan penyakit Peyronie adalah bahwa ini invasif, mahal dan biasanya menyebabkan pemendekan penis. Dalam studi penyempurnaan penis baru-baru ini, pada banyak kasus tipe operasi ini menyebabkan penis kehilangan panjang hingga 3 cm. Kerena ini bukan harga yang pasien bersedia bayar, dan kerana ketidakpuasan meningkat dengan operasi ini, semakin banyak dokter dan pasien beralih ke alternatif non-bedah seperti penggunaan Andropenis.
penyakit peyronie Di bidang Andrologi dan Urologi, studi yang dilakukan pada Andropenis menunjukkan bahwa terjadinya pengurangan yang besar pada kelengkunan penis, dan secara bersamaan memperpanjang penis, semua tanpa operasi apapun. Perawatan dengan Andropenis menghasilkan perbaikan penyakit peyronie hingga 40% (menurut studi ilmiah).
Tidak ada yang akan menghalangi kebahagiaan seksual anda, khususnya sesuatu yang bisa diobati seperti penis bengkok. Anda mungkin berpikir bahwa penis bengkok anda bukanlah masalah besar, tapi ini bisa menyebabkan banyak masalah yang merugikan kesehatan seksual anda.

Penis Bengkok: Bawaan dan faktor kebetulan

PeyronieAda tipe penis bengkok yang tidak disebabkan oleh penyakit Peyronie, seperti bengkok bawaan, dan bengkok karena trauma pada penis.
Bengkok bawaan berasal dari sejak lahir. Banyak pria terlahir dengan penis bengkok, kadang-kadang kekurangan ini hanya estetika, tapi bagi beberapa pria ini dapat menghambat kehidupan seks yang normal, sulit berhubungan seks, menyakitkan, atau bahkan tidak mungkin dilakukan. Andropenis memberikan perawatan penis bengkok bawaan yang efektif dan tidak mengganggu.
Banyak pria yang tidak terlahir dengan penis bengkok, bisa mengalami trauma pada penisnya dikemudian hari dalam hidupnya. Pernahkah berhubungan seks dengan kasar hingga pada titik menyakitkan? Atau pernahkan merasa sakit pada penis saat bersetubuh, penis terlipat? Walaupun penis tidak bertulang, trauma semacam ini masih bisa menyebabkan kerusakan permanen. Kecelakaan yang terkait dengan seks, bahkan yang tidak anda pikirkan dua kali setelah itu terjadi, dapat menyebabkan pecah penis yang mengganggu pertumbuhan. Jika penis terluka dengan cara ini, sering menyebabkan salah satu sisi penis berhenti tumbuh. Sedangkan sisi yang sehat tumbuh melebihi sisi yang rusak, penis benar-benar akan melengkung.

0 komentar:

Posting Komentar